Ikhwal Suriah, Perancis Cuma \"Anjing Piaraan\" AS

Written By bopuluh on Rabu, 04 September 2013 | 22.56

KOMPAS.com - Majelis Nasional Perancis masih belum sepakat soal legalisasi keinginan pemerintah Perancis ikut ambil bagian dalam penyerangan ke Suriah. Sebelumnya, tulis AFP pada Kamis (5/9/2013), Perdana Menteri Perancis Jean-Marc Ayrault meyakinkan para wakil rakyat di majelis tersebut kalau Perancis tak akan bertindak sendirian.

"Perancis akan bergabung bersama dengan mitra lainnya dari Eropa dan Timur Tengah, khususnya Liga Arab,"katanya.

Di Perancis penentangan terhadap ide pemerintah terbilang kuat. Makanya, banyak pihak yang meminta agar Majelis Nasional melakukan jajak pendapat.

Kelompok oposisi mengatakan kalau pemerintahan sosialis Presiden Francois Hollande cuma bertindak seperti "anjing piaraan"AS. Kelompok penentang juga meragukan keabsahan bukti-bukti dugaan penggunaan senjata kimia pada 21 Agustus 2013 oleh pemerintah Suriah.

Editor : Josephus Primus

Ikuti perkembangan berita ini dalam topik:

Anda sedang membaca artikel tentang

Ikhwal Suriah, Perancis Cuma \"Anjing Piaraan\" AS

Dengan url

http://agetoddlernutrition.blogspot.com/2013/09/ikhwal-suriah-perancis-cuma-piaraan-as.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Ikhwal Suriah, Perancis Cuma \"Anjing Piaraan\" AS

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Ikhwal Suriah, Perancis Cuma \"Anjing Piaraan\" AS

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger